Tuesday, January 28, 2025
HomePerspectiveArtikelCara Bekerjasama dengan Baik dalam Tim

Cara Bekerjasama dengan Baik dalam Tim

Saat ini banyak perusahaan yang menugaskan pegawai untuk bekerja dalam tim, selain bisa menyelesaikan proyek lebih cepat, bekerja dalam tim juga bisa meningkatkan kreativitas yang dimiliki masing-masing pegawai. Jika Anda pimpinan dan bertugas untuk membentuk sebuah tim di perusahaan, 5 kiat sukses berikut ini bisa juga diterapkan.

1. Tentukan target

Untuk memiliki tim yang sukses Anda sebagai pimpinan harus meyakinkan pegawai untuk bisa bekerjasama dengan baik. Fungsi dari Team Work adalah agar semua solusi yang ada bisa diselesaikan bersama, Anda sebagai pimpinan hanya bertugas untuk mengawal dan hindari laporan secara individu dari masing-masing pegawai kepada Anda, upayakan semua tim memberikan laporan pada waktu yang telah ditentukan,  dengan begitu Anda bisa meningkatkan kreativitas dan produktivitas pegawai Anda.

2. Buatlah sistem terpadu

Saat inovasi teknologi telah memungkinkan pekerjaan menjadi lebih mudah, terapkanlah sistem terpadu kepada tim Anda agar bisa menggunakan fasilitas telekomunikasi, berbagi informasi hingga pelaporan terkini dengan mengandalkan teknologi. Hal ini akan membantu jika anggota tim Anda harus bekerja diluar kota, atau secara mendadak harus melakukan laporan kepada Anda, semua bisa dilakukan secara online dimanapun dan kapan pun anggota tim berada.

3. Atasi perbedaan yang ada

Dalam sebuah tim tidak bisa dipungkiri pasti akan terjadi perbedaan atau perdebatan yang ada, untuk itu sebagai pimpinan pastikan kepada anggota tim Anda untuk menerima masukan, kritikan yang ada, dan selesaikan semua perdebatan dengan diskusi dan diselesaikan secara bersama. Pastikan kepada semua anggota tim bahwa keputusan bersama merupakan hasil yang Anda ingin capai diantara anggota tim.

4. Berikan kontribusi

Pada akhirnya tim akan berjalan jika Anda sebagai pimpinan secara rutin memberikan ide segar yang kemudian bisa diolah, bahkan bisa ditambah dari anggota tim yang lain. Jadilah pemimpin yang mampu merangsang ide-ide segar serta kreatifitas dari anggota tim untuk menyelesaikan pekerjaan, dengan demikian Anda bisa memposisikan diri Anda menjadi pemimpin yang bijak serta cerdas.

5. Jalin komunikasi dengan baik

Komunikasi merupakan hal yang penting dalam sebuah kerjasama dalam tim. Bila komunikasi terjalin dengan baik, makan kerjasama pun akan terbangun dengan baik. Hindari kesalahpahaman dalam berkomunikasi, jangan takut untuk bertanya apabila ada hal yang tidak jelas atau tidak dimengerti. Beranikan pula untuk memberikan saran demi kemajuan dalam kerjasama tim Anda.

Oleh: Karirpad.com

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Recent Comments

konsultankarir on Pilihan, Memilih or Stuck
konsultankarir on Bingung S2
konsultankarir on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
konsultankarir on Memilih Jurusan S2 yang Tepat
konsultankarir on Gagal tes psikotest
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
konsultankarir on Sulit mendapatkan pekerjaan
konsultankarir on Wawancara dan Psikotest
konsultankarir on Kuis:Career Engager
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Selalu Gagal dalam Interview
konsultankarir on Interview Magic
konsultankarir on Pindah Tempat Kerja
konsultankarir on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
konsultankarir on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
konsultankarir on Psikotes Menggambar
konsultankarir on Memilih Jurusan S2 yang Tepat
konsultankarir on Memilih Jurusan S2 yang Tepat
konsultankarir on Bingung S2
konsultankarir on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
konsultankarir on Memilih Jurusan S2?!
Angelina Tria Puspita Rini on Memilih Jurusan S2?!
Lisa on Bingung S2
Fiviiya on Psikotes Menggambar
Wendi Dinapis on Memilih Jurusan S2?!
hasenzah on Memilih Jurusan S2?!
yulida hikmah harahap on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
Galuh Rekyan Andini on Memilih Jurusan S2?!
burhanuddin on Memilih Jurusan S2?!
Dian Camellyna on Kuis:Career Engager
ABDUL RAHMAN on Wawancara dan Psikotest
Melva Ronauli Pasaribu on S1 Teknik Informatika S2 Bagusnya Apa?
Faradillah Rachmadani M.Nur on Memilih Jurusan S2?!
Taufik Halim on Memulai Bisnis Fotografi
Edo on Bingung S2
konsultankarir on Profesi yang sesuai
konsultankarir on Bingung S2
yaya on Bingung S2
konsultankarir on Memilih karir
dewi on Pindah kerja
konsultankarir on Memilih Jurusan S2 yang Tepat
dewi on Pindah kerja
Tyas on ILKOM atau MTI
hary on ILKOM atau MTI
Kiki Widia Martha on Buku ‘My Passion, My Career’
jalil abdul aziz on Karir Untuk Lulusan Sosiologi
Nono Suharnowo on Bagaimana agar produktif?
syukri on Jujur atau tidak?
Nida shofiya on Bingung pilih fakultas
abdul madjid on Gagal tes psikotest
abdul madjid on Gagal tes psikotest
Aris on Tujuan karir
NURANI on Tujuan karir
dede on Tujuan karir
Rika on Tujuan karir
Djoko triyono on Sulit mendapat pekerjaan
marco on E-mailku unik!
Efik on Memilih karir
noer hasanah on Berminat ke NGO Asing
ilah susilawati on Status dan jenjang karir
yusi bayu dwihayati on Berpindah Karir di Usia 32
dino eko supriyanto on Menyiapkan Business Plan
Gunawan Ardiyanto on 10 Biang Bangkrut UKM
Nahdu on Table Manner
krisnadi on 10 Biang Bangkrut UKM
rani on Table Manner
yuda_dhe on Table Manner
Putrawangsa on Memilih Jurusan S2?!
aira on Time Management
Emi Sugiarti on Sudahkah Anda Peduli?
fitria on Table Manner
Ardiningtiyas on Menuju 'Incompetency Level'
Sri Ratna Hadi on Dari Penjahit ke Penulis
monang halomoan on Program SDM tahunan
merlyn on Ayo, Kreatif!
Silvester Balubun on Table Manner
Avatara on Istimewanya Rasberi
vaniawinona on Table Manner
defianus on Tips Negoasiasi Gaji
Dewi Sulistiono on Meniti Sebatang Bambu
Rena on Tersadar…
Dendi on Ayo, Kreatif!
Denni on Menemukan Mentor